August Hermann Francke: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
PT43Merlin (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
PT43Merlin (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 6:
== Riwayat hidup ==
August Hermann Francke lahir di Lubeck, dekat kota Hamburg pada tanggal 22 Maret 1663.<ref name="Wellem">F.D Wellem.Riwayat Hidup Singkat Tokoh-tokoh dalam Sejarah Gereja. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2003. Hal. 79.</ref> Francke adalah seorang mahasiswa teologi yang gemilang, pada umur 24 tahun ia sudah menjadi guru besar di Universitas Leipzig.<ref name="End">Thomas Van Den End.Harta Dalam Bejana: Sejarah Gereja Ringkas. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2009. Hal. 234-235.</ref> Dari Leipzig, Francke pindah dan melayani di Erfurt. Rupanya, ia masih mengalami banyak kesulitan di Erfurt sehingga ia pindah ke Halle dan mengajar di sana serta melayani jemaat di Glaucha. Halle kemudian menjadi salah satu pusat pietisme hingga Francke meninggal dunia pada tahun 1727. <ref name="Walker">{{en}} Williston Walker. A History of the Christian Church. New York: Charles Scribner's Sons, 1918. Pg. 498-502.</ref> Pada [[1687]] Francke bertobat.<ref name="Jan"/> Menurut Francke, kehidupannya yang tampak berhasil itu sebenarnya tidak berarti, sebab ia belum memiliki iman yang hidup.<ref name="End"/> Penganut [[Pietisme]] dan [[Revival]] kemudian memandang peristiwa pertobatan itu adalah sesuatu yang harus dialami oleh seorang Kristen.<ref name="End"/>
== Karya-karya ==
|