Wisma 46: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
+pic |
|||
Baris 1:
[[Berkas:Wisma BNI 46.jpg|right|thumb|Wisma BNI 46]]
'''Wisma 46''' adalah nama sebuah gedung setinggi 262 [[meter]] di [[Jakarta]], [[Indonesia]]. Gedung ini merupakan gedung tertinggi di Jakarta dan Indonesia saat ini. Menurut [http://www.emporis.com/en/bu/sk/st/tp/wo/ Emporis] (diakses 22 Desember 2005), gedung ini juga merupakan gedung tertinggi ke-97 di dunia. Wisma 46 diresmikan pada tahun [[1996]] dan memiliki 50 lantai. Gedung ini memiliki bentuk yang unik, seperti sebuah [[pena]] yang berdiri tegak. Arsiteknya adalah ''[[DP Architects Private Limited]]'' dan ''[[Zeidler Partnership Architects]]''.
|