Gempa bumi dan tsunami Tōhoku 2011: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Farras (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
M. Adiputra (bicara | kontrib)
Baris 48:
Gempa awalnya dilaporkan berkekuatan 7,9 oleh [[US Geological Survey|USGS]], kemudian diubah menjadi 8,8 dan akhirnya 8,9.
 
Dampak dari gempa adalah terjadinya beberapa kebakaran di [[Pelabuhan Tokyo]]. [[Shinkansen]] menghentikan operasi kereta pelurunyaoperasinya di dalam dan luar Tokyo meski tidak terjadi kecelakaan, sementara [[Bandar Udara Internasional Narita]] dan [[Bandar Udara Haneda|Haneda]] juga menghentikan operasi setelah gempa, dengan sebagian besar penerbangan dialihkan ke bandara lain sampai pemberitahuan selanjutnya.<ref name="CNA1">{{cite web|url=http://www.channelnewsasia.com/stories/afp_asiapacific/view/1115777/1/.html|title=Japan issues top tsunami warning after major quake|date=11 March 2011|publisher=[[MediaCorp Channel NewsAsia]]|accessdate=11 March 2011}}</ref> Selain itu, berbagai jasa angkutan kereta api di seluruh Jepang juga dihentikan.
 
Sebuah kilang minyak terbakar akibat gempa di [[Ichihara, Chiba|Ichihara]], Prefektur [[Chiba]] di timur Tokyo.<ref>[http://www.telegraph.co.uk/news/worldnews/asia/japan/8375497/Japan-earthquake-causes-oil-refinery-inferno.html Japan earthquake causes oil refinery inferno] Daily Telegraph, London, 11 March 2011</ref>