Kitab Yehezkiel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
PT51Philip (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
PT51Philip (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 47:
Kemenangan ini menentukan kekuasaan Babel atas kedua daerah tersebut. Hal in berdampak pada Yehuda yang kemudian takluk pada tiga tahun kemudian. Akan tetapi sekitar tahun 600 SM Yoyakim memberontak terhadap Babel. Hal-hal yang mendorong Yoyakim memberontak adalah kegagalan invasi ke Mesir. Yoyakim berpandangan bahwa, kegagalan Babel itu memberikan harapan untuk mendapat bantuan dari Mesir. Permintaan bantuan ini diperkuat dengan sebuah surat yang ditemukan di Saqqarah Mesir.
 
Surat itu ditulis dalam bahsa Aram ditujukan kepada Firaun dengan maksud memohon bantuan untuk melawan tentara Kasdim. Untuk menghadapi pemberontakan Yoyakim tersebut, Nebudkanezar mengirimkan tentara yang terdiri dari orang Kasdim, Moab, Amon dan Edom ke medan pertempuran (II Raja-raja 24:2). Pada tahun 598 SM tentara tersebut mengepung Yehuda. Kemungkinan pada pengepungan ini Yoyakim mati terbunuh. StelahSetelah Yoyakim meninggal, ia diganti oleh [[Yoyakin]] anaknya pada tahun 597 SM dan Yoyakin kemudian takluk kepada Nebukadnezar (II Raja-raja 24:12; 2 Taw 36:10). Pada tahun itu juga Yoyakin dan kalangan atas Yehuda dibuang ke Babel, juga tua-tua, keluarga kerajaan, para imam dan arsitek. Termasuk juga Yehezkiel.<ref name="Ludji">{{id}} Barnabas Ludji. ''Perkembangan Sosial Ekonomi Israel Kuno dan Zaman Leluhur Israel.'' Jakarta: STT Jakarta. Hal.44-45, 49</ref>
 
Yehuda tidak berdiri sendiri namun, masuk dalam propinsi yang lain dalam lingkungan Babel dan dipimpin oleh seorang gubernur yaitu [[Gedalya]]. Yang kemudian dibunuh oleh Ismael yang melarikan diri ke Mesir karena tidak ada simpati dari rakyat Yehuda.<ref name="Darmawijaya"></ref>
 
Selain bukti diatas terdapat juga beberapa bukti lain yang terdapat dalam Alkitab dan juga dalam inskripsi Mesopotamia. Baik Asyur mapun Babel menempatkan para buangan di tempat-tempat yang dihancurkan dengan maksud untuk membagun kembali tempat-tempat seperti itu. Selain itu juga para buangan ditempatkan pada wilayah-wilayah yang dikembangkan menjadi daerah pertanian. Selain itu juga ditempatkan pad pusat-pusat administrasi. Perlu kita catat bahwa kita tidak memperoleh informasi yang jelas tentang kehidupan yang pahit para buangan. Tidak ada informasi adanya penindsanpenindasan selama tahun 587-536 SM. Bahkan ada keterangan bahwa mereka menikmati kebebasan untuk mengatur masyarakat mereka (Yehezkiel 33:30-33). Pemimpin orang Yehuda dipembuangan adalah keturunan Daud yang dibantu oleh tua-tua (Yehezkiel 8:1; 14:1; 20:1).<ref name="Ludji"></ref>
 
=== Agama ===
Baris 91:
Yehezkiel 18 tentang tanggung jawab pribadi,
Yehezkiel 19 ratapan tentang akhir kerajaan,
Yehezkiel 20 mengenai kegagalan ''eksodus''
21:1-24:14 Nubuat mengenai kedatangan serbuan Babel,
dan keterangan mengapa kota jatuh karena kesalahannya
24:15-27 Akhir kumpulan pertama, kematian istri nabi menjadi sebab perenungan tentang kehancuran kota
sebab perenungan tentang kehancuran kota
 
Nubuat Melawan Bangsa-Bangsa
Baris 108 ⟶ 107:
35:1-36:38 Penyembuhan tanah dan perjnjian baru
37:1-28 Penglihatan tentang pembangunan Israel, tulang-tulang dibangkitkan
38:1-39:29 Serbuan Gog dan [[Magog]], perlawanan menentukan untuk mempertahankan tanah
Persekutuan Baru
40:1-43:12 Penglihatan akan kehadiran kembali Yahwe di [[Kenisah]] dan pembaharuan
Kenisah dalam bentuk semula
43:13-46:24 Pengaturan kembali ibdat dan kurban, peraturan tentang para imam dan levit