Gereja Katolik Yunani Ukraina: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
|||
Baris 9:
===Prapersatuan Brest===
{{Main|Sejarah Kristianitas di Ukraina}}
Tidak ada Gereja Katolik di Ukraina sampai [[Persatuan Brest]] di akhir abad ke-16, tetapi akarnya dapat ditelusuri sampai pada permulaan
Setelah Kiev diinvasi Bangsa Mongol pada abad ke-13, [[Metropolitan Kiev]] pindah ke [[Vladimir]] pada 1299. Sekitar 1326, Metropolitan Kiev menetap di [[Moskow]], dan sekitar 1328 mengganti gelarnya dari Metropolitan Kiev menjadi [[Metropolitan Moskow]]. Tradisi legal Gereja Ruthenia tersendiri, yang berbeda dari tradisi Gereja di [[Kadipaten Agung Lithuania]], dirumuskan dalam keputusan [[Konsili Seratus Bab]] ('Stoglav'), konsili pertama dalam Gereja Rusia pada 1448, yang disusul pembagian resmi Gereja Bangsa Rus menjadi Metropolia Rusia (Moskow) dan Metroplolia Ruthenia (Kiev) pada 1453.
|