Mariolatri: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-praktek +praktik); kosmetik perubahan |
-inuse, lama tidak disunting |
||
Baris 1:
'''Mariolatri''' adalah sebuah istilah yang dipergunakan untuk menunjukkan kekeliruan yang terjadi dalam pemujaan terhadap Maria.<ref name="Wellem">{{id}}F.D. Wellem. 2006. Kamus Sejarah Gereja. Jakarta: BPK Gunung Mulia. Hlm. 276.</ref> Kesalahan seperti ini terdapat dalam praktik golongan ''Kolliridian'' pada abad ke-4. Golongan ini mempersembahkan kurban kepada Maria.<ref name="Wellem"></ref> Golongan ini dikutuk oleh Epiphanius. Paus Benediktus XIV mengutuk pemujaan Maria dalam ''ekaristi''.
== Referensi ==
{{reflist}}
{{Kristen-stub}}
{{nocat}}
|