Tragedi München 1958: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 4:
Date=[[6 Februari]] [[1958]]|
Type=Gagal lepas landas|
Site=[[MuenchenMünchen]], [[Jerman Barat]], [[Jerman]]. {{coord|48|07|34.09|N|11|40|39.98|E|region:DE-BY_type:landmark}}|
Fatalities=23|
Aircraft Type=[[Airspeed Ambassador|Airspeed AS-57 Ambassador]]|
Baris 13:
Survivors=21|
}}
'''Tragedi MuenchenMünchen 1958''' terjadi di [[bandarBandar udaraUdara Munich-Riem]], [[München]], [[Jerman]] pada tanggal [[6 Februari]] [[1958]]. Kecelakaan terjadi ketika [[British European Airways]] Penerbangan 609 jatuh pada usaha ketiganya untuk lepas landas dari kubangan [[lumpur]] yang menyelimuti landasan. Di dalam pesawat terdapat para pemain [[Manchester United F.C.|Manchester United]] yang bersinar kala itu , dijuluki "[[Busby Babes]]", bersama dengan sejumlah pendukung dan wartawan. 20 dari 44 orang di pesawat tewas dalam kecelakaan. Yang terluka, beberapa di antaranya sudah tak sadarkan diri, dibawa ke [[Rumah Sakit Rechts der Isar]] di Munich di mana 3 orang meninggal, sehingga yang selamat hanya 21 orang.
 
== Kejadian ==