Wikipedia:Pengurus/Sistem pemilihan pengurus/Proposal: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k baru
 
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
Halaman ini memuat diskusi mengenai '''sistem pemilihan pengurus''' yang baru.
 
== Pengantar ==
Para pengguna Wikipedia bahasa Indonesia yang terhormat,
 
Dengan ini, saya mengajukan permohonan pendapat mengenai perubahan tata cara/sistem pengangkatan pengurus. Hal ini telah dibicarakan sebelumnya secara internal oleh para pengurus, dan mayoritas dari pengurus menyetujui hal ini. Dan, salah satu isi kesepakatan sementara adalah membawa ini ke Warung Kopi di Wikipedia bahasa Indonesia.
 
Rencananya, sistem akan berubah seperti pemilihan ''steward'' di Meta, di mana pemilihan pengurus berlangsung sebanyak 1 kali dalam 1 tahun pada bulan tertentu yang akan ditentukan kemudian.
 
Terpilih atau tidaknya seorang calon pengurus berdasarkan satu per satu pengurus, sehingga hasil calon pengurus yang satu tidak akan mempengaruhi secara langsung hasil calon pengurus yang lain.
 
Salam. {{Senyum}} [[Pengguna:Albertus Aditya|Albertus Aditya]] ([[Pembicaraan Pengguna:Albertus Aditya|bicara]]) 03:08, 25 April 2011 (UTC)