Lembaga Pengembangan Perbankan Indonesia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 3:
 
'''Lembaga Pengembangan Perbankan Indonesia ( [[LPPI]] )''' adalah lembaga pendidikan perbankan yang memiliki hubungan dengan [[Bank Indonesia]], didirikan pada akhir tahun 1950-an. Beberapa tahun setelah kelahiran Bank Indonesia berlokasi di Jalan Kemang Raya No. 35, Jakarta Selatan.
 
== Visi ==
Menjadi Lembaga Pengembangan Perbankan dan Jasa Keuangan yang terpercaya dan terkemuka di ASEAN.
 
== Misi ==
* Meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia Perbankan dan Jasa Keuangan melalui pengembangan pengetahuan, ketrampilan, dan sikap (knowledge, skill, attitude) dan mendukung pengembangan industri perbankan yang sehat dan berkualitas.
* Meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang perbankan, bank sentral, dan jasa keuangan lainnya, guna mendukung pengembangan industri perbankan dan jasa keuangan.
 
 
== Sejarah ==