Sungai Amu Darya: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
WikitanvirBot (bicara | kontrib)
k r2.7.1) (bot Menambah: el:Ώξος
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-jaman +zaman)
Baris 20:
Nama Amu berasal dari nama kota yang bernama ''Āmul'', sekarang dikenal sebagai Turkmenabat, di Turkmenistan modern.
 
Pada jamanzaman dahulu, sungai ini dikenal sebagai Vaksu ke Indo-Arya. Di zaman klasik, sungai ini dikenal sebagai Oxus dalam bahasa Latin dan [[bahasa Yunani]] Ὦξος Oxos - turunan jelas Vakhsh - nama anak sungai terbesar sungai. Dalam sumber Persia Tengah periode Sassania sungai dikenal sebagai Wehrōd<ref name="Iranica" /> (secara harfiah berarti "sungai baik").
 
sumber-sumber muslim Arab dan Abad Pertengahan menyebut sungai ini sebagai sungai ''Jayhoun'' (جيحون) yang berasal dari Gihon, nama alkitabiah untuk salah satu dari empat sungai dari [[Taman Eden]].<ref name="ref1">William C. Brice. 1981. ''Historical Atlas of Islam (Hardcover)''. Leiden with support and patronage from Encyclopaedia of Islam. ISBN 90-04-06116-9.</ref><ref name="ref2">[http://www.britannica.com/eb/article-9007285 Encyclopædia Britannica Online: Amu Darya]</ref>