Miranda Lambert: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 27:
==Karir Bermusik==
===2003-2006: ''Kerosene''===
Pada tahun 2003, Miranda mengikuti audisi ''Nasville Star'', dan akhirnya menjadi finalis urutan ketiga. Pada tahun 2005, ia merilis album Kerosene. Namun setahun sebelumnya ia telah merilis single pertamanya berjudul Me & Charlie Talking. Album yang berjudul ''[[Kerosene (album)|Kerosene]]'' ini terdiri dari 12 lagu, 11 diantaranya ditulisnya sendiri atau dengan musisi lain. Minggu pertama rilis, album ini debut di posisi 1 tangga lagu Billboard Top Country Albums, dan kemudian dianugerahi sertifikat Platinum oleh [[RIAA]] pada Juli 2008 setelah terjual lebih dari 930,000 kopi. Single tersukses dari album ini adalah Kerosene, yang dianugerahi sertifikat Gold oleh RIAA dengan penjualan lebih dari 500,000 kopi dan menduduki posisi 15 tangga lagu [[Billboard]] Hot Country Songs.<ref>{{cite news|url=http://www.billboard.com/search/?keyword=Miranda+Lambert&x=29&y=19#/artist/miranda-lambert/chart-history/639125?f=357&g=Singles|title:Miranda Lambert Billboard Country Chart History|work=[[Billboard]]}}(/ref)
===2007-2008: ''Crazy Ex-Girlfriend''===
|