Transjakarta: Perbedaan antara revisi

[revisi tidak terperiksa][revisi tidak terperiksa]
Konten dihapus Konten ditambahkan
+TransjakartaBuswayMapOctober2006.png
k ~posisi gbr
Baris 1:
[[Gambar:logotije.jpg|right|150px|Logo TransJakarta]]
[[Image:TransjakartaBuswayMapOctober2006.png|right|300px|TransJakarta 2006)]]
'''TransJakarta''' atau yang biasa dipanggil '''Busway''' (kadang juga '''Tije''') adalah sebuah sistem transportasi [[bus]] cepat di [[Jakarta]], [[Indonesia]]. Sistem ini dimodelkan berdasarkan sistem ''Transmilenio'' yang sukses di [[Bogota]], [[Kolombia]].
 
Baris 44 ⟶ 43:
 
== Jalur ==
 
[[Image:TransjakartaBuswayMapOctober2006.png|rightthumb|300px|Jalur TransJakarta, Oktober 2006)]]
 
Jalur pertama yang dibuka adalah Koridor I sepanjang 12,9 km yang melayani rute [[Terminal Blok M|Blok M]]-[[Stasiun Kota|Kota]]. Dua tahun kemudian, Koridor II (14,3 km) dan III (18,7 km) mulai dioperasikan. Awalnya untuk transfer jalur penumpang harus melakukannya di tiga halte yang telah ditetapkan, yaitu Sawah Besar, Medan Merdeka, dan Pecenongan, tetapi sejak September 2006, penumpang telah dapat menggunakan ''Harmoni Central Busway'' sebagai satu-satunya titik transfer.