Laurie Baker: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan |
k +minor adj |
||
Baris 17:
== Pendidikan dan karya misionaris ==
Baker belajar [[arsitektur]] di [[Birmingham, Inggris|Birmingham]] dan lulus pada 1937, dalam usia 20 tahun, pada saat-saat pergolakan politik di Eropa. Komitmen awalnya atas India membuat ia bekerja sebagai arsitek untuk sebuah lembaga misi internasional dan antar-denominasi yang mengabdikan diri pada pemeliharaan para penderita [[lepra]]. Karena obat-obatan baru untuk penyakit ini menjadi semakin banyak tersedia, tanggung jawabnya terpusat pada usaha mengubah atau menggantikan tempat-tempat tinggal penderita yang dulunya digunakan untuk menampung meeka yang dijauhi oleh masyarakat karena penyakitnya. Baker kemudian menyadari bahwa pendidikan konstruksinya di Inggris ternyata tidak memadai untuk jenis-jenis masalah dan bahan-bahan yang dihadapinya: [[rayap]] dan [[muson]] tahunan, serta [[laterit]], [[kotoran sapi]], dan dinding-dinding dari lumpur yang dikeringkan. Karena itu, mau tak mau Baker harus mengamati dan belajar dari metode dan praktik-praktik arsitektur masyarakat setempat. Ia segera paham bahwa arsitektur dan metode-metode
Diilhami oleh temuan-temuannya - yang dengan rendah hati diakuinya bahwa itu semua adalh 'temuan' baginya, sementara bagi mereka yang mengembangkan praktik-praktik yang diamatinya adalah pengetahuan umum - ia mulai mengembangkan gaya arsitekturnya hingga mendekati budaya dan kebutuhan sesungguhnya dari mereka yang kelak benar-benar menggunakan bagnunan-bangunannya, dan bukan sekadar mengikuti selera "modern-istik" para kliennya yang mampu membayar. <!--==Gandhian encouragement and initial work==
|