Strok: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
ESCa (bicara | kontrib)
ESCa (bicara | kontrib)
Baris 106:
 
=== Peroksidasi lipid ===
Selain menghasilkan berbagai [[senyawa organik|senyawa]] [[spesi oksigen reaktif|ROS]], [[lintasan metabolisme|lintasan]] [[asidosis]] juga turut serta dalam proses [[sintesis]] [[protein]] intraselular. Peroksidasi lipid pada [[membran sel]] yang menginduksi apoptosis pada neuron, akan menghasilkan senyawa [[aldehida]] yang disebut 4-[[hidroksinonenal]] (4-HNE) yang akan bereaksi dengan [[permease|transporter]] membran seperti Na<sup>+</sup>/K<sup>+</sup> [[ATP sintase|ATPase]], [[transporter glutamat]] dan [[transporter glukosa]].
 
Kerusakan pada transporter membran, yang menyebabkan influx berlebih ion [[kalsium|Ca<sup>2+</sup> dan radikal bebas, lebih lanjut akan mengaktivasi [[faktor transkripsi]] neuroprotektif seperti [[NF-κB]], [[HIF-1]] dan [[IRF-1]]. Aktivasi faktor transkripsi ini akan menginduksi produksi [[sitokina]] radang seperti [[interleukin-1|IL-1]], [[interleukin-6|IL-6]], [[faktor nekrosis tumor-alfa|TNF-α]], [[kemokina]] seperti [[interleukin-8|IL-8]], [[MCP-1]], [[molekul]] [[adhesi sel]] seperti [[selektin]], [[ICAM-1]], [[VCAM-1]] dan [[gen]] pro-radang lainnya seperti [[IIP-10]].
 
=== Aterosklerosis ===