Bromelia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Jessylidya (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Jessylidya (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
<gallery>
Berkas:bromeliadguzmania.jpg|thumb|right|Guzmania lingulata var. minor
Berkas:images.jpg|Judul1
</gallery>
'''Bromeliad''',atau di Indonesia dikenal dengan sebutan bromelia,adalah kelompok tanaman yang bernaung di bawah keluarga Bromeliaceae yang terdiri atas sekitar 3000 spesies dan ratusan hingga ribuan hibrida. Asal muasal tanaman yang salah satu nya adalah nanas yang berasal dari Amerika. Tercatat hanya satu yang habitat nya di Afrika, yaitu pitcairnia feliciana.