Wikipedia:Tanya jawab (Umum): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
pindahkan sebagian ke #Menyunting
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 8:
:[[Wikipedia]] adalah suatu [[ensiklopedia]] ''online'' yang bebas disunting oleh siapa saja. Pendiri Wikipedia Jimmy Wales pernah menggambarkan Wikipedia sebagai "sebuah usaha untuk menciptakan dan menyebarkan sebuah ensiklopedia bebas dalam berbagai bahasa berkualitas tinggi kepada setiap orang di planet ini dalam bahasa mereka masing-masing". Wikipedia hadir untuk membawa pengetahuan bagi orang yang memerlukannya.
 
== ;Mengapa disebut Wikipedia? ==
:'[[Wikipedia]]' merupakan singkatan dari '[[Wiki]]' dan '[[ensiklopedia]]'.
 
:Informasi lebih lanjut dapat Anda lihat di halaman: [[Wikipedia:Tentang]].
 
== Apa tujuan Wikipedia? ==
Baris 21 ⟶ 23:
== Siapa yang bertanggungjawab atas isi Wikipedia? ==
:[[Wikipedia:Wikipediawan|Wikiwan dan Wikiwati]], atau para penyunting Wikipedia. Wikipedia merupakan suatu karya kolaborasi. Ribuan orang telah memberikan sumbangsih terhadap bagian-bagian dari proyek ini, dalam ratusan bahasa! Siapa pun dapat berkontribusi, termasuk Anda.
 
== Lihat pula ==
* [[Wikipedia:Daftar pertanyaan yang sangat sering ditanyakan]]
* [[Wikipedia:Peraturan|Peraturan dalam Wikipedia]]
 
[[Kategori:FAQ Wikipedia|{{PAGENAME}}]]