Melinjo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Luckas-bot (bicara | kontrib)
k r2.7.1) (bot Menambah: ru:Гнетум гнемон
Baris 35:
 
== Pemanfaatan ==
Melinjo jarang dibudidayakan secara intensif.<ref name="a"/> Kayunya dapat dipakai sebagai bahan papan dan alat rumah tangga sederhana.<ref name="a"/> Daun mudanya (disebut sebagai ''so'' dalam [[bahasa Jawa]]) digunakan sebagai bahan sayuran (misalnya pada [[sayur asem]]).<ref name="a"/> Bunga (jantan maupun betina) dan bijinya yang masih kecil-kecil (''pentil'') maupun yang sudah masak dijadikan juga sebagai sayuran.<ref name="a"/> Biji melinjo juga menjadi bahan baku [[emping]].<ref name="a"/>.Kulitnya bisa dijadikan abon kulit melinjo.<ref name="a"/>
 
=== Kandungan Nutrisi ===