Sumatera Utara: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 94:
 
===Bahasa===
Pada dasarnya, bahasa yang dipergunakan secara luas adalah [[bahasa Indonesia]]. Suku Melayu Deli mayoritas menuturkan bahasa Indonesia karena kedekatan [[bahasa Melayu]] dengan bahasa Indonesia. Namunpesisir timur Bedagai,Pangkalan Dodek, Batubara, Asahan, Tanjung Balai memakai Bahasa Melayu Dialek "O" begitu juga di pesisirLabuhan Batu dengan sedikit perbedaan ragam. Dilangkat & Masyarakat Melayu Deli dipinggiran masih menggunakan Bahasa Melayu Dialek "E" yang sering juga disebut Bahasa Maya-maya timur, masih banyak keturunan Jawa Kontrak ( Jadel - Jawa Deli )yang menuturkan [[bahasa Jawa]] yang sudah terdegradasi tentunya.
 
Di kawasan perkotaan, suku Tionghoa lazim menuturkan [[bahasa Hokkian]] selain bahasa Indonesia. Di pegunungan, suku Batak menuturkan [[bahasa Batak]] yang terbagi atas banyak logat.