Doraemon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ricky Setiawan (bicara | kontrib)
Tokoh-tokoh utama: menambahkan
Ricky Setiawan (bicara | kontrib)
Tokoh-tokoh lainnya: +Hideyo, Sunetaro
Baris 27:
 
==Tokoh-tokoh lainnya==
* '''Dorami''' (ドラミ) - adik perempuan Doraemon yang berwarna kuning. Ia selalu serius dan tidak bisa diajak bercanda; inilah yang membuat Nobita kurang menyukainya. Meskipun begitu, Dorami sebenarnya adalah robot yang baik dan sering menolong Nobita cs ketika mereka dalam kesulitan.
* '''Dekisugi, Hidetoshi''' (出木杉英才) - anak pintar dalam pelajaran dan olahraga yang selalu dicemburui Nobita karena sering membantu Shizuka dalam pelajaran.
* '''Jaiko''' - adik perempuan Giant. Hobinya memasak dan mengarang komik. Giant sangat menyayanginya dan rela berkorban apa saja demi Jaiko.
* '''Nobisuke''' - Nobisuke adalah anak Nobita dan Shizuka di masa depan. Berbeda dengan Nobita yang pendiam dan tenang, Nobisuke adalah anak yang hiperaktif, suka olahraga, dan sering mengganggu teman-temannya — meskipun kedua-duanya sama-sama bodoh. Nobisuke juga sering mengunjungi "calon ayahnya", Nobita, di masa kini.
* '''Sunetaro''' — anak laki-laki Suneo. Ia adalah seorang yang sangat manja — sama seperti ayahnya, namun ia lemah dan sering dijahili Nobisuke, anak Nobita.
* '''Hideyo''' — anak laki-laki Dekisugi. Ia sangat pintar seperti ayahnya. Meskipun masih SD ia sudah mampu membuat sebuah robot yang diberi nama Roboket; gabungan antara [[robot]] dengan [[roket]].
* '''Sewashi''' - Sewashi adalah cicit Nobita yang hidup di abad ke-22, ia lah yang mengirim Doraemon kepada Nobita.