Aktuaris: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membatalkan revisi 5063752 oleh 114.79.49.229 (Bicara)
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-di masa +pada masa); kosmetik perubahan
Baris 1:
'''Aktuaris''' adalah seorang [[ahli]] yang dapat mengaplikasikan [[ilmu]] [[keuangan]] dan teori [[statistik]] untuk menyelesaikan persoalan-persoalan [[bisnis]] aktual. Persoalan ini umumnya menyangkut analisa kejadian masa depan yang berdampak pada segi [[finansial]], khususnya yang berhubungan dengan besar pembayaran dipada masa depan dan kapan pembayaran dilakukan pada waktu yang tidak pasti.
 
Secara umum, aktuaris bekerja di bidang : [[konsultasi]], [[perusahaan]] [[asuransi jiwa]], [[pensiun]], dan [[investasi]]. Aktuaris juga sedang merambah di bidang-bidang lainnya, dimana kemampuan analitis diperlukan.
Baris 9:
Pada umumnya aktuaris di Indonesia memiliki latar belakang pendidikan dari FMIPA [[Matematika]] maupun Statistika. Tetapi ada sedikit yang berasal dari disiplin lain.
 
Aktuaris di Indonesia banyak bekerja di perusahaan [[asuransi jiwa]], sedangkan sisanya bekerja di [[dana pensiun]], konsultan aktuaria, dan saat ini merambah ke dunia [[investasi]]. Berdasarkan Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 426/KMK.06/2003 BAB III Pasal 16, perusahaan [[asuransi jiwa]] harus mengangkat seorang aktuaris sebagai aktuaris perusahaan yang memiliki kualifikasi sebagai aktuaris dari [[Persatuan Aktuaris Indonesia]] (PAI) atau asosiasi sejenis dari luar negeri yang terdaftar sebagai anggota penuh [[International Association of Actuaries]].
 
== Lingkup Pekerjaan ==