Kamen Rider Kiva: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 182.2.93.233 (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh Kenrick95Bot |
|||
Baris 38:
Serial ini menceritakan peristiwa yang terjadi di dua masa berbeda dengan porsi yang sama di setiap episodenya. Cerita utama terjadi pada tahun 2008 dimana sang tokoh utama, yaitu Kamen Rider Kiva bertarung melawan fangire. Namun, misteri asal muasal Kiva dan siapa dirinya dikisahkan pada tahun 1986. Dikisahkan, Fangire sudah ada sejak ratusan tahun lalu. Mereka menghisap energi kehidupan manusia untuk dijadikan makanan, namun sepak terjang mereka sangat hati-hati sehingga hanya sedikit manusia yang mengetahui keberadaan mereka. Baru pada tahun 1980-an, seorang jutawan bernama '''Mamoru Shima''' membentuk organisasi pemburu Fangire untuk membasmi mereka.
Tahun 2008 mengisahkan seorang pemuda berusia 22 tahun bernama '''Wataru Kurenai
Bersamaan dengan kisah tahun 2008 tersebut, tahun 1986 mengisahkan perjuangan ayah Wataru yang bernama '''Otoya Kurenai''' di usia yang sama dengan Wataru. Otoya adalah seorang pemburu fangire nomor satu di organisasi yang diberi senjata terkuat, yaitu alat untuk dapat mengubahnya menjadi Kamen Rider IXA. Dalam perjalanannya, dia ditemani rekannya seorang pemburu fangire bernama '''Yuri Asou''' dan sempat menjalin cinta dengannya. Pertanyaannya adalah bagaimana prajurit utama sepertinya dapat memiliki anak dari seorang fangire wanita? Siapa dan seperti apakah ibu Wataru yang sanggup membuat Otoya berpaling dari Yuri? Bagaimana pasangan ini bertahan hidup di tengah pertikaian antara manusia dan fangire? Masalah yang dihadapi Otoya semakin berat karena hubungannya dengan wanita fangire tersebut mengantarkannya pada Raja Fangire alias Kamen Rider Dark Kiva. Sanggupkah ia mengalahkannya?
|