Gempa bumi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dimas Suprijadi (bicara | kontrib)
Dimas Suprijadi (bicara | kontrib)
Baris 11:
* '''[[Gempa bumi vulkanik]] (gunung api)'''
Gempa Bumi ini terjadi akibat adanya aktivitas magma, yang biasa terjadi sebelum gunung api meletus. Apabila keaktifannya semakin tinggi maka akan menyebabkan timbulnya ledakan yang juga akan menimbulkan terjadinya gempabumi. Gempa bumi tersebut hanya terasa di sekitar gunung api tersebut.
* '''[[Gempa bumi tumbukan]] ; '''
Gempa Bumi ini diakibatkan oleh tumbukan meteor atau asteroid yang jatuh ke Bumi, jenis gempa Bumi ini jarang terjadi
* '''[[Gempa bumi runtuhan]] ; '''
Gempa Bumi ini biasanya terjadi pada daerah kapur ataupun pada daerah pertambangan, gempabumi ini jarang terjadi dan bersifat lokal.
* '''[[Gempa bumi buatan]] ; '''
Gempa Bumibumi buatan adalah gempa bumi yang disebabkan oleh aktivitas dari manusia, seperti peledakan dinamit, nuklir atau palu yang dipukulkan ke permukaan bumi.
 
=== Berdasarkan Kedalaman ===