Lockheed Martin F-35 Lightning II: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Luckas-bot (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 16:
|variants with their own articles=
}}
[[Berkas:F-35 - ILA2002-01.jpg|thumb|right|F-35 pada ILA Airshow 2002.]]
 
[[Berkas:F-35 - ILA2002-02.jpg|thumb|right|]]
'''F-35 Lightning II''' adalah hasil pengembangan dari [[Pesawat udara|pesawat]] [[X-35]] dalam program ''[[Joint Strike Fighter]]''. Pesawat ini adalah [[pesawat tempur]] berkursi tunggal, bermesin tunggal, yang dapat melakukan banyak fungsi, antara lain pertempuran [[udara-ke-udara]], [[dukungan udara jarak dekat]], dan [[pengeboman taktis]]. Pengembangan pesawat ini dibiayai oleh [[Amerika Serikat]], [[Britania Raya]] dan beberapa negara lainnya. Pesawat ini dikembangkan dan diproduksi oleh industri kedirgantaraan yang dipimpin oleh [[Lockheed Martin]] serta dua rekan utamanya, [[BAE Systems]] dan [[Northrop Grumman]]. Pesawat demonstrasi pertama kali terbang pada tahun [[2000]], dan pesawat versi produksi pertama kali terbang pada [[15 Desember]] [[2006]].
== Sejarah ==