Toledot: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 42:
 
==Ditulis dalam sejumlah lempengan (tablet)==
Adanya formula “toledot” ini menunjukkan bahwa tulisan-tulisan dalam kitab Kejadian itu merupakan gabungan dari berbagai prasasti yang ditulis dalam sejumlah lempengan tablet. Misalnya di Kejadian 5:1 dalam bahasa aslinya ditulis "זה ספר תולדת אדם" (''zeh se·fer tow·l·dot a·dam'', “inilah kitab riwayat Adam”). Kata “kitab” ini dalam bahasa Ibrani adalah "ספר" (''sefer''), yang berarti "catatan tertulis”tertulis", atau sebagaimana diterjemahkan oleh F. Delitzsch sebagai "akhir tulisan"<ref>Franz Delitzsch (1813-1890), as quoted by Wiseman, Ancient Records, 67. ToBagi thosemereka whoyang mightberanggapan bekeliru underbahwa thetidak misconceptionada that there were nocatatan registerskelahiran ofdan birthskematian anddi deathszaman in such distant dayspurba, wekami mightanjurkan suggestmelihat that that is just exactly what the fifthkitab chapterKejadian ofpasal Genesis is5. TheCatatan familykeluarga recordsyang thatdipelihara werepada preservedzaman inlampau thosetidak daysmemuat werebanyak littlehal elseselain but records ofcatatan birthskelahiran, marriagesperkawinan anddan deathskematian.</ref>
Septuaginta menterjemahkan “toledot” pertama di Kejadian 2:4 sebagai: "αυτη η βιβλος γενεσεως ουρανου και γης" (“inilah''autē ē biblos geneseōs ouranou kai gēs'', "inilah kitab dari penciptaan langit dan bumi”bumi") . Dari fakta ini, Wiseman mengambil kesimpulan bahwa : "Kita harus menyadari bahwa 'kitab” di zaman kuno adalah “lempengan /tablet” dan bahwa catatan awal dalam kitab Kejadian itu berbentuk tulisan, bukan sebagaimana yang dibayangkan, disampaikan kepada Musa dari cerita mulut ke mulut”
Penelitian lebih lanjut dari nama orang yang disebut setelah kata “toledot” menunjukkannya sebagai pemilik atau penulis dari lempengan itu, bukan sejarah mengenai orang itu. Jadi "inilah riwayat Nuh" (Kejadian 6:1) bukanlah “inilah sejarah tentang Nuh” melainkan “sejarah“inilah sejarah yang ditulis oleh Nuh”. Seakan-akan merupakan tanda tangan dari Nuh pada lempengan catatan yang ditulisnya.<ref name="Mackey"/>
 
==Kata kunci==