Kereta api Argo Bromo Anggrek: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''{{Kotak info jalur kereta api
| box_width =
| name = Argo Bromo Anggrek
Baris 48:
Untuk sementara sejak Desember 2010, rangkaian KA Argo Bromo Anggrek diganti dengan gerbong KA Sembrani kelas eksekutif (seperti) pesawat dan gerbong KA lain kelas eksekutif argo standar (K1) karena rangkaian gerbong kelas eksekutif Argo Bromo Anggrek (K9) sedang direnovasi di INKA Madiun. Nantinya rangkaian gerbong KA Argo Bromo Anggrek kelas argo anggrek (K9) akan memiliki eksterior putih dan bergaris hijau sepanjang rangkaian dan di samping ada tulisan 'GO GREEN'. Rangkaian ini sebagian besar sudah selesai di INKA Madiun, dan nanti akan siap menghiasi panorama alam pulau Jawa bagian utara.
 
Rangkaian KA Argo Bromo Anggrek terdiri dari 5-7 gerbong kelas eksekutif Argo Bromo Anggrek (K9), 1 kereta makan kelas eksekutif Argo Bromo Anggrek (KM), dan 1 kereta pembangkit (P), dan 1 kereta barang (B).
 
== kecelakaan ==
* Pada tahun 2005, sebuah gerbong makan KA Argo Bromo Anggrek ludes terbakar.
 
* keretaKereta api Argo Bromo Anggrek menabrak kereta api [[Kereta api Senja Utama Semarang|Senja Utama Semarang]] pada pukul 03.00 WIB di stasiun Petarukan, Jawa tengah. Gerbong 6 dan 9 hancur berantakan. Jumlah korban 33 tewas, 26 luka parah. Penyebab terjadinya kecelakaan masih dalam penyelidikan.<ref>[http://regional.kompas.com/read/2010/10/02/04441535/Argo.Bromo.Tabrak.Senja.Utama..9.Tewas Argo Bromo Tabrak Senja Utama, 9 Tewas]</ref>
 
* 16 Desember 2010, Menabrak pelajar sekitar pukul 10.00 di Desa Dengok, Kecamatan Padangan, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur. 3 Tewas.<ref>[http://regional.kompas.com/read/2010/12/16/16065153/Argo.Bromo.Tabrak.4.Pelajar..3.Tewas Argo Bromo Tabrak 4 Pelajar, 3 Tewas]</ref>
Baris 69:
 
[[Kategori:Transportasi rel di Indonesia|Argo Bromo Anggrek]]
'''''Teks miring''