Pacific Royale Airways: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Aldo samulo (bicara | kontrib)
Aldo samulo (bicara | kontrib)
Baris 37:
Pacific Royale Airways telah mendapatkan persetujuan untuk terbang ke 81 rute dimana 70 persen diantaranya merupakan rute domestik. Maskapai ini akan menggunakan [[Fokker 50]] sebagai armada untuk menghubungkan [[Surabaya]], [[Kota Batam]], [[Kota Banyuwangi]], [[Madiun]], [[Pekanbaru]], [[Kepulauan Natuna]] dan [[Kota Jambi]]. Maskapai ini juga menggunakan armada [[Airbus]] untuk rute internasional, [[Jakarta]]-[[Mumbai]], Surabaya-[[Singapura]], Surabaya-[[Hong Kong]], [[Bandung]]-Singapura dan Bandung-[[Kuala Lumpur]].<ref name=PR/>
 
Pacific Royale juga telah menyiapkan sebanyak 30 pilot berpengalaman yang sebelumnya bekerja di [[Mandala Airlines]] dan [[Riau Airlines]] sudah disiapkan sejak enam bulan lalu.<ref name="Tribunnews.comKompas" /><ref name="KompasTribunnews.com" />
 
== Referensi ==