Wasabi: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Berkas Wasabi_tube.jpg dibuang karena dihapus dari Commons oleh Jameslwoodward |
|||
Baris 61:
Selain wasabi segar, di pasaran tersedia bubuk wasabi dalam bubuk wasabi kemasan kaleng, dan wasabi kemasan tube. Di Jepang, daun dan bunga wasabi digoreng sebagai [[tempura]], dan wasabi digunakan sebagai perasa untuk berbagai produk makanan ringan hingga es krim.
Rizoma wasabi berharga mahal dan metode pengawetannya sulit, sehingga bubuk wasabi dan pasta wasabi dalam tube digunakan sebagai pengganti. Bubuk wasabi dan wasabi dalam tube sering dibuat dari bahan pengganti berupa [[lobak]], dicampur rizoma ''Armoracia rusticana'' (bahasa Inggris: ''horseradish''), dan bahan pewarna makanan. Bubuk wasabi kemasan kaleng dicampur dengan air untuk menghasilkan pasta wasabi yang siap santap.
|