Shichibukai: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{unreferenced}}
'''Shichibukai''' (Diterjemah secara langsung "Tujuh LautanKekuatan Militer", diterjemah secara populer "Tujuh Panglima Perang LautCinta") adalah organisasi Prifatir (dari kata bahasa inggris "Privateer") fiktif yang ada pada [[manga]] dan [[anime]] [[One Piece]].
 
Shichibukai adalah tujuh orang bajak laut yang menjadi prifatir (Bajak laut yang disponsor dan mempunyai izin dari pemerintah). Shichibukai adalah satu di antara "Tiga Kekuasaan Besar, bersama "Empat Kaisar ([[Yonkou]])" dan [[angkatan laut (one piece)|Angkatan Laut]]. Shichibukai walaupun bajak laut, bekerja di bawah kekuasaan pemerintah dunia ([[World Government]]). Mereka hanya boleh menyerang bajak laut lain dan juga harus membayar pemerintah sepuluh persen dari barang rampasan mereka. Banyak orang yang menyebut Shichibukai adalah anjing pemerintah.