Kabupaten Kepulauan Anambas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 19:
'''Kabupaten Kepulauan Anambas''' adalah sebuah [[kabupaten]] di [[Provinsi]] [[Kepulauan Riau]], [[Indonesia]]. Ibukotanya adalah [[Terempa, Siantan, Kepulauan Anambas|Terempa]]. Kabupaten ini dibentuk berdasarkan [[Undang-Undang]] Nomor 33 Tahun 2008 yang merupakan pemekaran dari [[Kabupaten Natuna]].
 
Kabupaten Kepulauan Anambas berasal dari sebagian wilayah [[Kabupaten Natuna]] yang terdiri atas cakupan wilayah:
# Kecamatan Siantan.
# Kecamatan Palmatak.
Baris 27:
# Kecamatan Jemaja Timur.
# Kecamatan Jemaja.
 
Kabupaten Kepulauan Anambas mempunyai batas-batas wilayah:
 
a. sebelah utara berbatasan dengan Laut Cina Selatan;
b. sebelah timur berbatasan dengan Laut Natuna;
c. sebelah selatan berbatasan dengan Kepulauan Tambelan; dan
d. sebelah barat berbatasan dengan Laut Cina Selatan.
 
== Referensi ==