Dodge Journey: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Celicagtfour (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 22:
}}
 
'''Dodge Journey''' adalah mobil jenis '''Crossover''' berukuran sedang yang diproduksi oleh [[Dodge]], anak perusahaan [[Chrysler]], [[Amerika Serikat]]. Disebut Crossover karena mobil ini menggabungkan kepraktisan sebuah [[MPV]] dengan 7 tempat duduk, dan ketangguhan sebuah [[SUV]] dengan jarak ''ground clearance'' yang cukup tinggi.
 
Untuk beberapa negara [[Eropa]] dipasarkan dengan nama '''Fiat Freemont''' yang tersedia dengan mesin diesel 2.0 liter.
 
Dodge Journey dipasarkan di [[Indonesia]] mulai tahun 2011 dengan mesin 4 silinder 2.4 liter. Mobil ini memiliki ''sunroof'' sebagai perlengkapan standard untuk semua model yaitu SXT, SXT Luxury dan SXT Platinum.
 
Di Amerika, Journey menggunakan mesin bensin 2.4 liter, 2.7 liter, dan V6 3.5 liter yang kemudian untuk model ''facelift'' digantikan oleh mesin V6 '''Pentastar''' 3.6 liter.
 
==Referensi==