Psikokinesis: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rene2100 (bicara | kontrib)
k memperbaiki
Rene2100 (bicara | kontrib)
mengembangkan
Baris 10:
 
Salah satu bentuk Makro-PK yang sering dipertunjukkan dimuka umum adalah tahan senjata tajam. Berbagai pertunjukan tradisional semacam [[debus]], [[kuda lumping]], atau kuda dor, biasanya selalu disertai unjuk kekuatan anti senjata tajam. Dalam kondisi normal, sangat tidak mungkin kulit akan tahan senjata tajam. Untuk lebih meyakinkan, biasanya senjata tajam itu (biasanya berupa parang atau golok) disabetkan dulu ke benda tertentu semisal bambu. Sekali tebas, bambu sebesar lengan langsung putus. Tapi dalam pertunjukan tersebut, seseorang benar-benar menjadi kebal.<ref name=psikokinesis>[http://psikologi-online.com/psikokinesis-apakah Psikokinesis: Apakah? Psikologi-Online]</ref>
 
== Pandangan ilmiah ==
Haakon Forwald (1897-1978) seorang insinyur listrik Swedia menunjukkan bahwa psikokinesis bisa terjadi karena medan gravitasi yang dihasilkan oleh pengaruh mental yang bertindak atas [[neutron]] dalam [[atom]] pada objek.<ref>Haakon Forwald ''Mind, matter, and gravitation: a theoretical and experimental study'' Parapsychology Foundation, 1969 </ref><ref>The Biographical Dictionary Of Parapsychology [http://www.pflyceum.org/293.html Forwald, Haakon Gabriel] Taken from Helene Pleasants (1964) Biographical Dictionary of Parapsychology with Directory and Glossary 1946-1996 NY: Garrett Publications</ref>
 
Pada tahun 1991 pemenang Hadiah Nobel [[Brian Josephson]] dan rekan penulis Fotini Pallikara-Viras mengusulkan penjelasan untuk psikokinesis dan [[telepati]] mungkin ditemukan dalam fisika kuantum.<ref name="Josephson-paper-1991">
{{cite web
| url = http://www.tcm.phy.cam.ac.uk/~bdj10/papers/bell.html
| title = Biological Utilization of Quantum Nonlocality
| author = Josephson, Brian D.
| coauthors = Pallikari-Viras, Fotini
|accessdate= December 18, 2008
}} ''Foundations in Physics'', Vol. 21, pp. 197-207, 1991, Plenum Press, New York.</ref><ref>
{{cite book| author = Michael Hanlon| title = 10 Questions Science Can't Answer (Yet)| url = http://books.google.com/?id=5y-NgsrQn8MC| date = 2007-05-29| publisher = Macmillan| location = New York| isbn = 978-0-230-51758-5| pages = 165–166 }}</ref>
 
== Efek geller ==