Ebionisme: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: pl:Ebionici adalah artikel bagus |
k Robot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 2:
'''Ebionisme''' adalah sebuah sekte yang muncul di dalam komunitas orang-orang Kristen Yahudi. Muncul sekitar abad pertama atau pada awal kekristenan dan pengikutnya disebut kaum Ebionit.<ref name="Wellem"> Wellem''Kamus Sejarah Gereja''.Jakarta: BPK Gunung Mulia. 2009. hlm 86.</ref> Ebionit merupakan sekte di kalangan orang [[Kristen Yahudi]] yang muncul pada awal [[kekristenan]]. <ref name="Wellem"> F. D. Wellem.1994, Kamus Sejarah Gereja. Jakarta: BPK Gunung Mulia. Hlm. 86.</ref>. Kata ebonit berasal dari bahasa [[Ibrani]], artinya miskin. <ref name="Heuken"> A. Heuken SJ.1993, Ensiklopedi Gereja. Jakarta: Cipta Loka Caraka. Hlm. 93.</ref>. Sekte ini berkembang di sebelah timur [[sungai Yordan]]. <ref name="Wellem"/> Ebionit mengajarkan bahwa [[Yesus]] hanyalah anak [[Maria]] dan [[Yusuf]], yang pada waktu pembabtisan diangkat menjadi putera [[Allah]] dan dipersatukan dengan '[[Kristus]] abadi', yang lebih tinggi dari [[malaikat]] agung, tetpai bukan [[Allah]].<ref name="Heuken"/> Menurut mereka, [[Kristus]] telah menjelma beberapa kali di dalam diri tokoh-tokoh seperti [[Adam]]. <ref name="Heuken"/> Hal ini menyebabkan pandangan mereka tentang [[Yesus]] hanyalah sebatas guru dan bukan penyelamat. <ref name="Heuken"/> Kelompok Ebionit menekankan bahwa hukum [[Taurat]] masih berlaku. <ref name="Heuken"/> <ref name="Wellem"/> Mereka mempertahankan hukum [[Sabat]], pembasuhan sebelum berdoa, peraturan tentang makanan haram, dan melakukan [[sunat]]. <ref name="Heuken"/> [[Injil]] yang dipakainya hanyalah [[Injil Matius]] (tanpa bab 1 dan 2), yang mereka sebut sebagai injil ebionit atau 'injil menurut umat [[Ibrani]]'. <ref name="Heuken"/> Mereka menolak [[surat-surat Paulus]] dan menekanka hidup [[askese]] yang berat. <ref name="Wellem"/>
== Referensi ==
{{Reflist}}
{{Link GA|pl}}
|