# Negara yang menang pada perang dunia II berhasrat untuk membantu negara yang kalah perang melalui [[Rencana Marshall]] dari Amerika.
# Munculnya negara baru. Perlu ada bantuan dari negara yang dahulu menjajah sebagai bentuk “tanggung jawab moral” Munculnya bantuan dengan maksud menjadikan negara bekas jajahan sebagai sumber bahan mentah dan sebagai pasar dari produknya.
=== Rencana Marshall ===
Diberi nama sesuai dengan nama Sekretaris Amerika Serikat yaitu [[George Marshall]]<ref>The Marshall Plan was replaced by the [[Mutual Security Act|Mutual Security Plan]] at the end of 1951. {{cite book |last= Mills |first= Nicolaus|title= Winning the peace: the Marshall Plan and America's coming of age as a superpower|year=2008|publisher= Wiley|isbn=978-0-470-09755-7|page=195}}</ref>. Nama aslinya adalah Program Rekoveri Eropa. Program ini ditawarkan kepada negara-negara sekutu Amerika Serikat yaitu Eropa Barat dengan bantuan sebesar US$ 13,000,000,000.00 selama 4 tahun sejak [[12 Juli]] [[1947]].
Program ini juga ditawarkan kepada negara Uni Soviet dan sekutunya tetapi ditolak karena mensyaratkan perubahan politik dan kontrol dari luar.
Hal ini dipandang sebagai awal lahirnya Integrasi Eropa seperti yang kita lihat saat ini. Program ini dijalankan oleh ''Economic Cooperation Administration'' (ECA). Salah satu misi ECA adalah membendung pengaruh Soviet di Eropa
==== Macam bantuan ====
# Bantuan Bidang [[Politik]]
#:* Mempertahankan kelompok elit yang sepaham
#:* Memperluas lingkaran pengaruh
#:* Mencegah kekuasaan politik ke kelompok yang menjadi lawan negara tersebut.
#:* Menjaga sikap politisi negara yang diberi bantuan
# Bantuan Bidang [[Ekonomi]]
#:* Bantuannya tidak “gratis” (bersifat altruistik semata-mata), karena dengan motif agar menjadi sumber bahan mentah dan menjadi bagian dari pasar internasionalnya
#:* Bantuan ekonomi biasanya dalam bentuk hutang yang bisa mencekik generasi selanjutnya.
#:* “Hibah/bantuan” sebenarnya tidak gratis, karena dibayar dengan “sikap bersahabat”
# Bantuan Bidang [[Militer]]
#:* Penghibahan/penjualan senjata
#:* Pendidikan militer bagi perwira
#:* Pengiriman tenaga ahli dari negara maju
# Bantuan Bidang [[Teknik]].
#:* Mengirimkan pakar ke negara yang membutuhkan (negara baru/kalah perang)
#:* Membangun institusi pendidikan di negara yang membutuhkan.
#:* Bantuan dalam bentuk fisik.
Bantuan tersebut menyadarkan para ahli di negara maju bahwa:
# Teori [[administrasi negara]] tidak dapat diterima begitu saja di negara kalah perang/baru.
# Perlu adanya ilmu administrasi khusus yang mengarah pada pembangunan atas dasar pemikiran inilah lahir Administrasi Pembangunan.
# Perlu adanya perbandingan Administrasi Negara.
== 7 Ide pokok administrasi pembangunan ==
|