Gereja Katolik Yunani Melkit: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
|||
Baris 8:
}}</ref> tetapi umat Katolik Yunani Melkit ada di seluruh dunia karena migrasi. Di luar Timur Dekat, Gereja Melkit juga telah bertumbuh melalui kawin-campur dengan, dan konversi agama, orang-orang dari berbagai suku-bangsa. Sekarang ini warga Gereja Melkit sedunia kira-kira berjumlah 1,6 juta jiwa.<ref name="Faulk 2007, pp. 9-10"/><ref name="CNEWA website"/> Ciri dan tata liturgi Bizantium Gereja Katolik Melkit berakar pada tata liturgi [[Gereja Ortodoks Timur|Ortodoksi Timur]], meskipun Gereja ini menjalin persekutuan dengan Gereja Katolik di Roma sejak terpisah dari [[Gereja Ortodoks Yunani Antiokhia]] pada 1729.<ref name=parry312/>
==
''Melkit'', dari kata ''malkā'' yang dalam [[bahasa Suryani]] berarti "Raja", awalnya adalah julukan [[peyoratif]] bagi umat Kristiani Timur Tengah yang tunduk pada kewenangan [[Konsili Khalsedon|Konsili Kalsedon]] (451) dan [[daftar kaisar Bizantium|Kaisar Bizantium]]. Julukan ini diberikan oleh golongan non Kalsedonian.<ref name=dick9>Dick (2004), p. 9</ref> Dari Gereja-Gereja Kalsedonian, umat Katolik Yunani mempertahankan julukan tersebut, tidak demikian halnya dengan umat Ortodoks Timur.
''Yunani'', mengacu pada warisan [[Ritus Bizantium]] Gereja ini, yakni liturgi yang digunakan oleh semua [[Gereja Ortodoks Timur]].<ref name=faulk5>Faulk (2007), p. 5.</ref>
Kata ''Katolik'' umumnya digunakan untuk menunjukkan pengakuan Gereja ini akan otoritas [[Paus (Katolik Roma)|Sri Paus]]. Akan tetapi, kata ini juga bermakna partisipasi dalam Gereja sedunia (lihat ''[[Katolik]]''). Menurut beberapa teolog, Gereja Melkit di Antiokhia adalah "komunitas Kristiani berkesinambungan yang tertua di dunia". <ref>[http://www.mliles.com/melkite/history.shtml]</ref> ▼
▲
|url=http://www.mliles.com/melkite/history.shtml
|author=Martha Liles
|title=Unofficial History of the Melkite Greek Catholic Church}}</ref>
Dalam [[bahasa Arab]], yang menjadi bahasa resminya,<ref name=autogenerated1 /> Gereja ini disebut ''ar-Rūm al-Kathūlīk'' ({{lang-ar|الروم الكاثوليك}}). Kata "[[Rûm|Rūm]]" dalam bahasa Arab bermakna [[Konstantinopel]] (sebelumnya Bizantium, sekarang Istanbul), yang nama resminya adalah Roma Baru ([[bahasa Latin]]: Nova Roma, [[bahasa Yunani]]: Νέα Ρώμη). Meskipun nama ini sering keliru diterjemahkan menjadi "Katolik Roma", terjemahan yang lebih akurat adalah Melkit atau Katolik Yunani, mengacu pada warisan Bizantium yang berkaitan dengan kota "Roma Baru", yakni Konstantinopel.
== Sejarah ==
|