Ester 5: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 14:
:[[Bahasa Ibrani]] (dari kanan ke kiri): <big>ותאמר אסתר אם־על־המלך טוב יבוא המלך והמן היום אל־המשתה אשר־עשיתי לו׃</big>
:Transliterasi Ibrani: wa·to·mer es·ter im-al-ha·me·lekh to·wb <u>ya·bo' ha·me·lekh we·ha·man hai·yo·wm</u> el-ha·misy·teh a·syer-a·si·ti low.
Nama TUHAN yaitu [[YHWH]] bagi orang Israel tidak ditemukan dalam seluruh Kitab Ester. Namun dalam naskah bahasa Ibrani kuno, terdapat catatan kaki yang disebut ''Massorah'', yang menunjukkan bahwa nama "YHWH" (Yehowah atau Yahweh; terdiri dari 4 huruf dalam bahasa Ibrani) tersembunyi dalam ayat ini dan 3 ayat lain di mana 4 huruf itu terpisah pada 4 kata yang berurutan. Dalam (paling sedikit) 3 naskah kuno ditemukan bahwa huruf-huruf yang membentuk nama YHWH ini ditulis dengan gaya ''Majuscular'' (lebih besar dari huruf-huruf lain), sehingga tampak menonjol.<ref name=bullinger>Ethelbert William Bullinger. The Companion Bible. Kregel Publications. 1906-1922. Appendix 60.</ref>
 
Keempat huruf itu dijumpai berurutan pada setiap huruf pertama kata-kata: (kata-kata Ibrani ditampilkan di tabel sesuai urutannya; tetapi tiap kata dibaca dari kanan ke kiri)
Baris 46:
|-
|}
Di sini "YHWH" membalikkan hati riang dan gembira Haman setelah diundang bersama raja oleh ratu Ester, (ayat 9) menjadi panas hati, serta kedudukan terhormat Haman segera dibalik menjadi terhukum mati atas perintah raja.<ref name=bullinger/>
 
== Referensi ==