Olimpiade: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 173:
 
=== Penyerahan medali ===
Upacara penyerahan [[medali]] diadakan setelah hasil dari masing-masing pertandingan diputuskan. Peringkat pertama, kedua dan ketiga dari masing-masing cabang olahraga berdiri di atas podium bertingkat tiga untuk selanjutnya dikalungkan medali.<ref>{{cite web |title= Olympic Games – the Medal Ceremonies |work= Encyclopædia Britannica |format=registration required|url= http://original.britannica.com/eb/article-249556/Olympic-Games |accessdate=29 August 2008}}</ref> Setelah medali dikalungkan oleh salah seorang anggotapejabat IOC, bendera nasional dari ketiga negara pemenang dikibarkan diiringi dengan pengumandangan lagu kebangsaan negara peraih medali emas.<ref name=otraditions>{{cite news |title= Symbols and Traditions |work= USA Today |date= 12 July 1999 |url= http://www.usatoday.com/olympics/owg98/osytr03.htm |accessdate=29 August 2008}}</ref> Kesukarelaan warga negara tuan rumah juga diperlukan dalam prosesi penyerahan medali untuk membantu para pejabat yang mengalungkan medali dan untuk mengibarkan bendera negara pemenang.<ref>{{cite news |title= Medal Ceremony Hostess Outfits Revealed |work= China Daily |date= 18 July 2008 |url= http://english.sina.com/china/p/1/2008/0718/172118.html |accessdate=29 August 2008}}</ref> Dalam setiap perayaan Olimpiade, upacara penyerahan medali biasanya diadakan sehari setelah hasil pertandingan diputuskan. Untuk cabang olahraga [[maraton]] putra, pertandingan biasanya diadakan pada pagi hari terakhir pelaksanaan Olimpiade dan penyerahan medalinya diadakan pada malam upacara penutupan.<ref name="closing"/>
 
== Olahraga ==