Hepatitis A: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Xsquall86 (bicara | kontrib)
Baris 10:
Waktu terekspos sampai kena penyakit kira-kira 2 sampai 6 [[minggu]]. Penderita akan mengalami gejala-gejala seperti [[demam]], lemah, letih, dan lesu, pada beberapa kasus, seringkali terjadi muntah-muntah yang terus menerus sehingga menyebabkan seluruh badan terasa lemas. Demam yang terjadi adalah demam yang terus menerus, tidak seperti demam yang lainnya yaitu pada [[demam berdarah]], [[TBC|tbc]], [[tipus|thypus]], dll.
 
aku ganteng
== Gejala ==
Seringkali tidak ada bagi anak kecil;
 
Hepatitis A dapat dibagi menjadi 3 stadium:
 
[1] Pendahuluan (prodromal) dengan gejala letih, lesu, demam, kehilangan selera makan dan mual;
 
[2] Stadium dengan gejala kuning (stadium ikterik); dan
 
[3] Stadium kesembuhan (konvalesensi). Gejala kuning tidak selalu ditemukan. Untuk memastikan diagnosis dilakukan pemeriksaan enzim hati, SGPT, SGOT. Karena pada hepatitis A juga bisa terjadi radang saluran empedu, maka pemeriksaan gama-GT dan alkali fosfatase dapat dilakukan di samping kadar bilirubin.
 
 
Tanda dan gejala Hepatitis A yaitu:
 
[1] Kelelahan
 
[2] Mual dan muntah