Geografi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Gombang (bicara | kontrib)
Menolak perubahan teks terakhir (oleh 222.124.152.184) dan mengembalikan revisi 5844625 oleh 180.254.58.6
Baris 11:
* Ullman ([[1954]])
Geografi adalah interaksi antar ruang.
* Strabo ([[1970]])
Geografi erat kaitannya dengan faktor lokasi, karakterisitik tertentu dan hubungan antar wilayah secara keseluruhan. Pendapat ini kemuadian disebut konsep ''Natural Atrribut of Place''.
* Prof. Bintarto ([[1981]])
Geografi mempelajari hubungan kausal gejala-gejala di permukaan bumi, baik yang bersifat fisik maupun yang menyangkut kehidupan makhluk hidup beserta permasalahannya melalui pendekatan keruangan, kelingkungan, dan regional untuk kepentingan program, proses, dan keberhasilan pembangunan.
* Hasil seminar dan lokakarya di [[Semarang]] ([[1988]])
Geografi adalah ilmu yang mempelajari persamaan dan perbedaan fenomena geosfer dengan sudut pandang kewilayahan dan kelingkungan dalam konteks keruangan.asuu
 
== Konsep ==