Air Gear: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 110.138.175.213 (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh Botrie
Baris 111:
Yoshitsune (ヨシツネ, Yoshitsune?), pengatur strategis yang brilian dan kadang-kadang mesum, dia memegang gelar Rumble King, dan pemimpin sindikat Kansai Storm Rider “Trident”. Dia menantang Ikki dengan “Devil’s Thirty Thirty”, melibatkan sebuah aksi melompati badan salah satu anggota tim. Dalam kasus Ikki, dia harus melompati Ringo yang berbaring diakhir lintasan. Kekuatan regalianya ditunjukkan selama lompatan pertama Ikki ketika Agito mencoba membantu ketua timnya dengan mempercepat Ikki dengan “Fang”. Teori Ram Jet Yoshitsune berbasis menahan Regalia dan benar-benar dibatalkan oleh “Fang”. Pada akhirnya, Ikki berhasil menangani tantangan, dan Trident setuju untuk bekerja sama dengan Genesis. Yoshitsune sekarang melayani Simca dan Genesis sebagai enforcer dan ahli taktik. Setelah Gabishi dari Sleeping Forest tertangkap, ketika mencoba menyakiti Kazu, Yoshitsune bertugas menginterogasi dan penyiksaan. Setelah pengkhianatan Sora dan kematian Spitfire, menunjukkan kesedihan atas kawannya namun memutuskan bahwa Trident akan tinggal bersama Genesis, bukan karena kesetiaan terhadap Sora, tetapi karena akan lebih menguntungkan Storm Rider di Jepang Barat, diwakili oleh Trident, dan keinginan sendiri untuk melawan Kogarasumaru. Menurut Benkei, sesaat dia serius saat dia melepas kaca matanya.Saat Sora memutuskan untuk menghancurkan Trident di Osaka, dia berhasil mengalahkan dua utusan pembunuh dari Genesis, Gawain dan Percival yang menguras seluruh tenaganya lalu tewas terbunuh oleh Nike
* Nike
Nike ini hanyalah sebuah alias. nama aslinya adalah Sora Takeuchi yang kanjinya berarti "Angkasa" dan dia saudara kembar dari sora takeuchi wind king. dia tinggal di Amerika setelah mendirikan Genesis dan menyerahkan kendali kuasanya kepada Simca. pemegang gelar Gem king saat ini dan dikenal sebagai "Jade Road" Nike setelah berhasil merebut regalia permata milik Kilik saat kehancuran Sleeping forest terdahulu. dia adalah yang terkuat dari empat raja Genesis. Jade Road yang dikuasai Nike adalah gabungan antara wing road dengan Gaia Road namun lebih mengutamakan efek dari Gaia Road itu sendiri dengan menggunakan regalianya; Hardest Apostolica. yang menggunakan efek getaran tanah untuk menyulitkan pergerakan AT lawan. Nike juga memiliki kemampuan menggunakan efek Gaia Road dengan trick yang digunakan oleh pemakai Wing Road.
-Tricks-
Infinite Tremor- menyerang lawan dengan menciptakan gempa tremor yang bisa menghentakkan serpihan batu dari beton ataupun untuk bertahan dengan melumpuhkan AT lawan.
* Orca
* Caesar