Tongkol abu-abu: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 36:
Khasiat ikan tongkol yang ini bisa didapatkan dengan menjadikannya sebagai menu utama sehari-hari. Bisa dengan merebus atau menggorengnya, tergantung selera. Karena khasiatnya terletak pada daging, akan sangat baik jika mengolah ikan tongkol segar. Untuk terapi reumatik yang serius, sebaiknya dikonsumsikan tiap hari dengan porsi yang cukup. Sedangkan untuk terapi ringan, cukup 2-3 kali dalam seminggu. Selama pengobatan ini, hindari mandi malam, hawa dingin, atau olah raga berlebihan.
2. Mengobati
Tanda-tanda anemia adalah cepat lelah, pegal-pegal di persendian, pucat, kuku dan kelopak mata pucat, dan terdapat garis-garis hitam dibawah mata. Jika anemia menyerang, segeralah diatasi. Pada kondisi tubuh yang demikian, virus mudah menyerang karena kekebalan tubuh sangat menurun. Yang harus dilakukan oleh tubuh adalah segera membentuk sel-sel darah merah agar sistem kekebalan menguat kembali. Kandungan alami dalam ikan tongkol sangat baik untuk merangsang pembentukan sel darah merah. Namun pengolahannya harus direbus, dan dimakan dengan kuahnya sekaligus. Sebab jika melalui proses penggorengan, beberapa jenis protein akan rusak. Sebagai pengobatan, biasakan 3-4 kali dalam seminggu untuk mengkonsumsinya.
|