Wage Rudolf Soepratman: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 17:
 
== Kehidupan pribadi ==
Ayahnya bernama Senen, sersan di Batalyon VIII dan juga seorang Pendeta. Saudara Soepratman berjumlah enam, laki satu, lainnya perempuan. Salah satunya bernama Roekijem. Pada tahun 1914, Soepratman ikut Roekijem ke [[Makassar]]. Di sana ia disekolahkan dan dibiayai oleh [[suami]] Roekijem yang bernama [[Willem van Eldik]].
 
Soepratman lalu belajar [[bahasa Belanda]] di [[sekolah]] malam selama tiga [[tahun]], kemudian melanjutkannya ke ''[[Normaalschool]]'' di [[Kota Makassar|Makassar]] sampai selesai. Ketika berumur 20 tahun, lalu dijadikan [[guru]] di ''Sekolah Angka 2''. Dua tahun selanjutnya ia mendapat [[ijazah]] ''Klein Ambtenaar''.