Monster: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 5:
[[Monster]] adalah makhluk yang bentuk atau rupanya sangat menyimpang dari yang biasa atau bisa juga makhluk yg berukuran luar biasa (sangat besar).
 
Dalam kebanyakan cerita, monster digambarkan sebagai makhluk yang jahat. Seiringnya dengan perkembangan zaman adapula yang menceritakannya sebagai makhluk yang bodoh ([[Frankenstein]]), baik ([[Hulk]] dan [[Thing]]) dan lucu ([[pokemon]], [[digimon]], atau [[Monster, incInc.]]).
 
== Etimologi ==
Kata ''Monster'' berasal dari [[bahasa Latin]] kuno ''monstros'' atau ''monstrum'' berarti "pertanda" yang berakar dari kata ''moneo'', "mengingatkan", juga dapat berarti "keajaiban". Kata monster selalu berkonotasikan sesuatu yang salah atau jahat, contoh: sesosok yang sangat besar sering tidak disetujui keberadaannya, secara fisik dan psikologis sangatlah mengerikan atau sebagai makhluk yang aneh.
 
Kalimat monster kadang-kadang ditujukan kepada sosok yang sangatlah bertentangan norma-norma ekosistem. Seseorang yang disebut sebagai monster adalah orang yang sangat jahat, kaku, tidak perhatian, [[psikopat]], [[antidan anti-sosial]].
 
== Konsep sosial ==
Baris 50:
 
==== Hewan ====
Monster yang menyerupai hewan atau binatang purbakala, misalnya [[burung phoenix]], [[Nessie]] di danau [[loch ness]], [[Kyuubi]] si rubah ekor sembilan, [[King Kong]], dan [[Godzilla]].
contoh: [[Burung phoenix]], [[Nessie]] di danau [[loch ness]], [[Kyuubi]] si rubah ekor sembilan, [[King Kong]] dan [[Godzilla]].
 
==== Tanaman ====
[[Berkas:Ent.jpg|thumb|left|Salah satu dari ras Ent, ras monster tanaman, dalam film [[Lord of the Rings]].]]
Monster yang menyerupai tanaman tetapi dapat bergerak dan mengeluarkan suara-suara tertentu. Monster jenis ini biasanya digambarkan sebagai pencinta damai dan cenderung menghindari pertikaian.
Contoh: Ras Ent pada trilogi [[Lord of the rings]].
Baris 75 ⟶ 74:
=== Setelah perang dunia II ===
 
[[Berkas:monsterinc.jpg|thumb|200px|right|Mike dan Sally dalam film [[Monster, incInc.]]]]
Setelah perang dunia ke-2, monster berukuran besar kembali muncul, kali ini dengan bentuk yang agak berbeda. Nuklir yang menjadi fenomena saat itu menjadi inspirasi utama para pencipta cerita fiksi; monster diceritakan tercipta akibat adanya radiasi nuklir atau bahan kimia lainnya terhadap makhluk hidup yang sudah ada. Contoh monster seperti ini diantaranya adalah [[Godzila]] dari [[Jepang]], Gorgo dari Inggris, dan Reptilicus dari dairah Skandinavia. Salah satu tema yang menjadi mode pada saat ini adalah penyerangan monster ke kota-kota modern (saat itu) sehingga menimbulkan kepanikan di seluruh kota.
 
Pada era [[televisi]] berwarna, monster dengan bentuk unik dan menarik semakin banyak diciptakan. Film-film monster yang muncul pun tidak hanya bergenre horor, tetapi juga aksi bahkan komedi. Hal ini terjadi akibat berkurangnya animo masyarakat terhadap film-film horor bergenre monster;. monsterMonster oleh sebagian orang dianggap hanya sebagai bualan untuk menakut-nakuti anak kecil. Akibatnya, monster-monster menyeramkan mulai berkurang dan muncullah monster-monster berbentuk lucu seperti dalam film [[pokemon]], [[digimon]], atau - yang terbaru - [[Monster, incInc.]].
 
== Lihat pula ==
Baris 84 ⟶ 83:
* [[Makhluk legendaris]]
 
== ReferensiPranala luar ==
* {{id}} [http://pusatbahasa.diknas.go.id/kbbi/index.php Monster dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia]
* {{id}} [http://infobagus.org/gambar-monster.htm Gambar-gambar monster yang seram dan menakutkan]
* [http://www.e-earphone.jp/shopdetail/001037000001 MONSTER beats IE]
 
[[Kategori:Monster| ]]