Sirih: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Andreas Sihono (bicara | kontrib)
k ←Suntingan Kichuzzz (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh Andreas Sihono
Baris 23:
 
== Kandungan dan manfaat ==
Minyak atsiri dari daun sirih mengandung minyak terbang (betIephenol), seskuiterpen, pati, diatase, gula dan zat samak dan kavikol yang memiliki daya mematikan kuman, antioksidasi dan fungisida, anti jamur. Sirih berkhasiat menghilangkan bau badan yang ditimbulkan bakteri dan cendawan. Daun sirih juga bersifat menahan perdarahan, menyembuhkan luka pada [[kulit]], dan gangguan saluran pencernaan. Selain itu juga bersifat mengerutkan, mengeluarkan dahak, meluruhkan ludah, hemostatik, dan menghentikan perdarahan. Biasanya untuk obat hidung berdarah, dipakai 2 lembar daun segar ''Piper betle'', dicuci, digulung kemudian dimasukkan ke dalam lubang [[hidung]]. Selain itu, kandungan bahan aktif fenol dan kavikol daun sirih hutan juga dapat dimanfaatkan sebagai [[pestisida]] nabati untuk mengendalikan hama penghisap<ref name="Sudarmo, S"> Sudarmo, S: "Pestisida Nabati, Pembuatan dan Pemanfaatannya", halaman 20. Yogyakarta. Penerbit Kanisius. 2005</ref>.
 
=== Kegunaan ===