Tragedi Bubat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Hadiyana (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Hadiyana (bicara | kontrib)
Baris 15:
 
Alihbahasa:
* “Wahai Gajah Mada, apa maksudnya engkau bermulut besar terhadap kami? KitaKami ini sekarang ingin membawa Tuan Putri, sementara engkau menginginkan kami harus membawa bakti? Samasama seperti dari Nusantara. KitaKami lain, kitakami orang Sunda, belum pernah kami kalah berperang.
* Seakan-akan lupa engkau dahulu kala, ketika engkau berperang, bertempur di daerah-daerah pegunungan. Sungguh dahsyat peperangannya, diburu orang Jipang. Kemudian patih Sunda datang kembali dan bala tentaramu mundur.
* Kedua mantrimu yang bernama Lěs dan Beleteng diparang dan mati. Pasukanmu bubar dan melarikan diri. Ada yang jatuh di jurang dan terkena duri-duri. Mereka mati bagaikan kera, siamang dan setan. Di mana-mana mereka merengek-rengek minta tetap hidup.