Chris John: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 42:
 
=== Menang melawan [[Derrick Gainer]] ===
[[Berkas:John_gainer3.jpg|120px250px|thumb|right|Chris John vs. [[Derrick Gainer]], langkah penting Chris John ke pentas dunia]]
 
Pada tanggal [[22 April]] [[2005]], Chris John wajib meladeni sang mantan jawara kelas bulu WBA, [[Derrick Gainer]] dari [[Amerika Serikat]], yang sangat berambisi merampas kembali gelarnya yang hilang. Di tengah pesimisme publik tinju di tanah air karena ini adalah debut Chris John setelah ditangani tim pelatih baru, setelah konfilk antara dirinya dengan pelatih lamanya, Sutan Rambing, Chris John mampu tampil luar biasa, dan berhasil mempecundangi sang mantan juara tersebut lewat kemenangan angka mutlak 12 ronde,. walaupunWalaupun Chris John sempat terjatuh ([[knockdown]]) di [[ronde]] 1 akibat pukulan Gainer yang cepat, tetapi Chris John bisa memukul jatuh Gainer di ronde kedua dan keempat. Pertandingan ini adalah hasil kerjasama antara [[Televisi Republik Indonesia|TVRI]] dengan [[Djarum Super]].
 
=== Menang melawan [[Tommy Browne]] di [[Australia]] ===