Dewan Kota Kuching Selatan: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Sobboy Moi (bicara | kontrib) k Sobboy Moi memindahkan halaman Majlis Bandaraya Kuching Selatan ke Majilis Bandaraya Kuching Selatan: Yang Tepat Adalah Majilis, Bukan Majlis |
Sobboy Moi (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 1:
'''
Majelis ini dipimpin oleh seorang '''''Datuk Bandar/[[Wali Kota]]''''' yang dibantu oleh wakilnya dan 25 orang anggota Majelis. Anggota Majelis ini dilantik oleh pemerintah negara bagian untuk bekerja selama 2 tahun dan waktu pelayanan mereka akan diperbaharui selama pelayanan mereka masih dibutuhkan. Anggota Majelis ini terdiri dari komponen komponen partai politik Barisan Nasional di Sarawak yang bertanggung jawab mendesain kebijakan-kebijakan tersebut dengan sistematik dan efisien.
|