Endriartono Sutarto: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Endriartono_sutarto2.jpg|thumb|[http://tokohindonesia.com tokohindonesia.com]]]
JendralJenderal (Purn) '''Endriartono Sutarto''' ({{lahirmati|[[Kabupaten Purworejo|Purworejo]], [[Jawa Tengah]]|29|4|1947}}) adalah mantan [[Daftar Panglima TNI|Panglima Tentara Nasional Indonesia]] (2002-2006). Sebelum menjabat Panglima TNI, alumni [[AKABRI]] tahun [[1971]] ini pernah menjabat berbagai posisi penting di [[TNI Angkatan Darat]] antara lain sebagai [[Kepala Staf TNI Angkatan Darat|KSAD]] ([[9 Oktober]] [[2000]] - [[4 Juni]] [[2002]]), Wakil KSAD dan Komandan Sesko TNI. Sebelumnya ia juga pernah menjabat sebagai Asisten Operasi Kepala Staf Umum (Asops Kasum) TNI di Mabes TNI dan Komandan Paspampres. Saat mantan [[Daftar Presiden Indonesia|Presiden]] [[Soeharto]] lengser pada [[21 Mei]] [[1998]], Endriartono menjabat Komandan [[Pasukan Pengamanan Presiden]] (Paspampres).
 
== Kehidupan pribadi ==