Lambang Banten: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Aldo samulo (bicara | kontrib)
←Membatalkan revisi 3782015 oleh 118.82.28.246 (Bicara)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Banten coa.png|thumb|Lambang Provinsi Banten]]
[[Berkas:Stamps of Indonesia, 055-09.jpg|thumb|Perangko Lambang Provinsi Banten]]
Lambang daerah [[banten]] berbentuk sebagai sebuah perisai. Dalam perisai ini terlukis sebuah pintu gerbang atau gapura. Kemudian di tengahnya ada gambar menara [[Masjid Agung Banten]] yang di sisi kiri dan kanan dilingkari dengan padi dan kapas. Lalu di bawahnya ada gambar gelombang [[air]] dan gerigi disertai ditengahnya terdapat landasan pacu [[bandara Soekarno Hatta]].