Lubang hitam: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
JackieBot (bicara | kontrib)
k Bot: ml:തമോദ്വാരം adalah artikel pilihan
Baris 8:
Teori adanya lubang hitam pertama kali diajukan pada abad ke-18 oleh [[John Michell]] and [[Pierre-Simon Laplace]], selanjutnya dikembangkan oleh [[astronom]] Jerman bernama [[Karl Schwarzschild]], pada tahun 1916, dengan berdasar pada teori relativitas umum dari [[Albert Einstein]], dan semakin dipopulerkan oleh [[Stephen William Hawking]].
 
Istilah ''lubang hitam'' mulai populer ketika [[John Archibald Wheeler]] menggunakannya pada ceramah-ceramahnya pada tahun 1967. Walaupun ia dianggap luas sebagai pencetus pertama istilah ini, namun ia selalu menampik dengan pernyataan bahwa ia bulanlahbukanlah penemu istilah ini.
 
===Asal-mula lubang hitam ===