Fugu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 20:
'''Spesies'''
 
[[File:FuguSaleOsaka.jpgJPG|thumb|right|250px|Fugu di Pasar Ikan di Osaka]]
Torafugu, atau ikan buntal harimau ([[Takifugu]]) merupakan spesies yang dapat dimakan paling berkelas dan paling beracun. Spesies lain yang juga dapat dimakan adalah : Higanfugu (''T. pardalis''), Shōsaifugu (''T. vermicularis syn. snyderi''), and Mafugu (''T. porphyreus''). Kementerian Kesehatan, Tenaga Kerja dan Kesejahteraan Jepang mempunyai data yang menunjukkan bagian tubuh mana dari spesies yang dapat dimakan. Daftar nama yang aman dari Genus [[Lagochepalus]] dan [[Sphoeroides]] dan ikan landak (Harisenbon)dari Genus [[Diodon]].
 
'''Kebijakan'''
 
Kebijakan penangkapan yang ketat sekarang diberlakukan di Jepang untuk melindungi populasi Fugu dari kepunahan. kebanyakan Fugu dipanen di musim semi sepanjang masa [[''spawning'']] dan kemudian dibudidaya di jaring apung di [[Samudra Pasifik]]. Tempat penjualan terbesar Fugu di Jepang adalah di [[Shimonoseki]].
 
Harga Fugu meningkat pada musim gugur dan tertinggi pada musim dingin, kedua musim ini yang paling baik karena ikan akan lebih gemuk untuk bertahan di hawa dingin. Ikan hidup yang tiba di restoran hidup dalam aquarium besar dan dipertujukkan dengan menyolok. Fugu siap saji yang ada di toko-toko bahan makanan, harus menunjukkan dokumen lisensi yang resmi. Ikan yang masih utuh tidak boleh dijual untuk umum.
 
Sejak tahun 1958, koki Fugu harus mendapatkan lisensi untuk mempersiapkan dan menjual Fugu untuk umum.